Langsung ke konten utama

Nama-nama Spanyol dalam Bahasa Lain

Karena sering menonton telenovela, akupun jadi hapal nama-nama khas Spanyol atau nama-nama yang sering dipakai oleh orang Spanyol dan juga orang Hispanik di Amerika Latin, baik nama depan maupun nama belakang / nama keluarga, tapi aku sering menemukan nama-nama yang mirip dengan nama-nama Spanyol dalam bahasa-bahasa lain, seperti bahasa Inggris, Portugis, Italia, Prancis, dan bahasa lainnya, jadi aku pun berkesimpulan kalau nama-nama tersebut sebenarnya sama atau punya arti yang sama, dan hanya penyebutannya yang berbeda, tapi ini berdasarkan analisaku aja, jiaaah…analisa, kayak penelitian ilmiah aja hahaha…, jadi maaf kalau ada kesalahan, baik dalam penulisan maupun pemadanan namanya, dan maaf juga kalau masih ada yang kurang.

Inilah daftar menurut versiku:

Adela = Adele
Adelaida = Adelaide
Adolfo = Adolf
Adriano (perempuan : Adriana) = Adrian (versi Adrian ini juga sudah sering dipakai oleh orang-orang Spanyol dan Hispanik)
Alberto = Albert
Alejandro (perempuan : Alejandra) = Alessandro / Alexander / Iskandar / Sikandar
Alfonso = Alfons
Alfredo = Alfred
Alicia = Alice
Amalia = Amelie
Ana = Anne
Andres (perempuan : Andrea) = Andre / Andrew
Angelica = Angelique
Anibal = Hannibal
Antonio (perempuan : Antonia) = Anthony
Armando = Armand
Arnaldo = Arnold
Arsenio = Arsene
Arturo = Arthur
Beatriz = Beatrice / Beatrix
Bella = Belle
Bernardo (perempuan : Bernarda) = Bernard
Brigida = Brigitte
Carlos = Charles
Carlota = Charlotte
Carola = Carol
Carolina = Caroline
Catalina = Katlyn
Christina = Christine
Claudio  (perempuan : Claudia) = Claude
Cristobal = Christopher
Danilo (perempuan : Daniela) = Daniel (versi Daniel ini juga sudah sering dipakai oleh orang-orang Spanyol dan Hispanik)
Dario = Darius
Demetrio (perempuan : Demetria) = Dimitar / Dimitri
Edmundo = Edmond
Eduardo = Edward
Elena = Helen
Eleonora  = Leonor
Emilia (laki-laki : Emilio) = Emily
Enrique (perempuan : Enriqueta) = Henry / Hendrick
Ernesto (perempuan : Ernestina) = Ernest
Esteban = Stephen
Estefania = Stephanie
Estela = Estelle
Eugenio (perempuan : Eugenia) = Eugene
Federico (perempuan : Federica) = Frederick
Felipe (perempuan : Felipa) = Filipo / Phillip
Florencia = Florence
Francisco (perempuan : Francisca) = Francoise
Franco = Frank
Gabriel (perempuan : Gabriela) = Jibril
Gerardo = Gerard
Gilberto = Gilbert
Gisela = Giselle
Gregorio = Gregory
Guillermo = Guiherme
Gustavo = Gustav
Jorge = George / Giorgio
Jose = Joseph / Yusuf
Josefina = Josephine
Josue = Joshua
Juan (perempuan : Juana) = Jan / Jean / Joao / John / Jon
Julieta = Juliet
Justino (perempuan : Justina) = Justin
Leonardo = Leonard
Leopoldo = Leopold
Lorena (laki-laki : Lorenzo) = Lauren
Lucia (laki-laki : Lucio) = Lucy
Luis (perempuan : Luisa) = Louis
Marcelo (perempuan : Marcela) = Marcel
Marco = Marcus / Mark
Margarita = Margaret
Maria (laki-laki : Mario) = Marie / Maryam / Meryem
Mariana (laki-laki : Mariano) = Marianne
Mariela = Mariel
Mateo = Matthew
Mauricio = Maurice
Maximiliano = Maximilian
Miguel = Michael / Michel / Mikhail
Monica = Monique
Natalia = Natalie
Olivia = Olive
Osvaldo = Oswald
Patricio (perempuan : Patricia) = Patrice / Patrick
Paulina (laki-laki : Paulino) = Pauline
Paulo (perempuan : Paula)= Paul
Pedro (perempuan : Fedra) = Peter
Raimundo = Raymond
Raquel = Rachel
Reinaldo = Reynold
Ricardo = Richard
Roberto (perempuan : Roberta) = Robert
Rodolfo = Rudolf
Rosa = Rose
Roxana = Roxanne
Salvador = Salvatore
Sebastian = Bastiaan
Sergio = Sergei
Sigifredo = Sigfried
Sofia = Sophie
Susana = Suzanne
Teodoro = Theodore
Teresa = Therese
Valeria = Valerie
Veronica = Veronique
Vicente = Vincent
Virginia = Virginie
Viviana = Vivian
Wilfred = Wilfredo
Zuleyka  = Zulaikha

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Por Tu Amor (Televisa 1999)

Maria Del Cielo atau yang biasa dipanggil Cielo (Gabriela Spanic) telah lama menjalin hubungan asmara dengan Sergio (Gerardo Murguia), sehingga mereka pun memutuskan untuk menikah, namun sebuah kejadian kemudian justru membuat Sergio terpaksa menikahi adik Cielo, Brisa (Margarita Magana), yang selama ini memendam perasaan cintanya terhadap Sergio, dan demi bisa melupakan Sergio, Cielo pun memutuskan untuk menikah dengan Marco (Saul Lisazo), meskipun Cielo sebenarnya sangat membenci Marco, karena Marco yang saat itu masih menjadi orang asing baginya, pernah merayunya, bahkan ingin melamarnya.       Jumlah Episode: 90 Versi lain: * El Otro (1960) Meskipun secara umum telenovela ini nggak terlalu jauh beda dengan kebanyakan telenovela, karena juga menampilkan kisah cinta yang rumit antar tokoh-tokohnya, tapi alurnya yang cepat nggak bikin bosan untuk diikuti, dan secara khusus ada satu hal yang bikin telenovela ini berbeda dengan kebanyakan telenovela, yaitu nggak terlal

La Mentira (Televisa 1998)

Ketika Demetrio (Guy Ecker) ingin menemui saudara tirinya Ricardo (Rodrigo Abed), ia mendapati bahwa Ricardo telah bunuh diri karena dikhianati oleh kekasihnya. Terdorong oleh rasa sedih dan terpukul, Demetrio pun bertekad untuk menemukan wanita tersebut dan bersumpah untuk membalas dendam, meskipun hanya ada sedikit petunjuk yang ia dapatkan. Petunjuk tersebut kemudian mempertemukan Demetrio dengan dua wanita yang bersepupu, Veronica (Kate Del Castillo) dan Virginia (Karla Alvarez). Kesan pertama yang dirasakan oleh Demetrio serta adanya rumor, membuatnya berkesimpulan bahwa wanita yang ia cari adalah Veronica, yang kemudian membawa Demetrio dan Veronica kedalam sebuah pernikahan yang membuat Veronica menderita secara emosional, karena dilatarbelakangi oleh niat Demetrio untuk menyakitinya, sementara Demetrio sendiri mengalami dilema antara benci dan cinta, namun keduanya tidak menyadari bahwa sesungguhnya mereka adalah korban dari a

Corazon Salvaje (Televisa 1993)

Monica (Edith Gonzalez) dan Andres (Ariel Lopez Padilla) sudah dijodohkan sejak mereka masih kecil, namun Andres jatuh cinta dengan saudara Monica, Aimee (Ana Colchero), sehingga Monica pun menjadi patah hati, padahal diam-diam Aimee sedang menjalin hubungan asmara dengan Juan (Eduardo Palomo), yang kemudian ia tinggalkan untuk menikah dengan Andres, namun suatu hari hubungan asmara antara Juan dan Aimee mulai terkuak, sehingga untuk menutupi skandal tersebut, Monica pun bersedia untuk menikah dengan Juan, yang juga menyetujuinya karena ingin membalas sakit hatinya kepada Aimee, hingga akhirnya membuat keduanya benar-benar saling jatuh cinta. Jumlah Episode: 80 Versi Lain: ·       Corazon Salvaje / Film (1956) ·       Corazon Salvaje (1966) ·       Corazon Salvaje / Film (1968) ·       Corazon Salvaje (1977) ·       Corazon Salvaje (2009) Hal yang paling menarik dari telenovela yang bersetting di abad ke-19 ini adalah karakter tokoh utama pri